Motto Pesantren
Kamis, 02 Mei 2024
  • Pesantren Darul Muttaqien: Satu dalam aqidah, toleransi dalam khilafiyah, berjama'ah dalam ibadah...
  • Pesantren Darul Muttaqien: Satu dalam aqidah, toleransi dalam khilafiyah, berjama'ah dalam ibadah...

Tulisan oleh : dmparung

30 Januari 2024

Pesantren Darul Muttaqien Akan Ikut Serta di 5th ASEAN SCETRO

Oleh : Darul Muttaqien
Kegiatan 5th ASEAN SCETRO (Scout Educational Recreation Tour) akan Kembali diadakan pada 20 Februari  sampai dengan 1 Maret 2024. Setelah..
29 Januari 2024

Smart Motivation Santri SDIT Bersama Ust. Heppy Chandrayana, M.I.Kom

Oleh : Darul Muttaqien
Senin (28/1/2024), SDIT Darul Muttaqien mengundang ust. Heppy Chandrayana, M.I.Kom sebagai pemateri dalam kegiatan Smart Motivation untuk santri SDIT Darul..
26 Januari 2024

Gagak XIV Santri Putri: Rajut Ukhuwwah Islamiyah Melalui Lomba Kepramukaan

Oleh : Darul Muttaqien
Lomba Perkemahan Penggalang dan Penegak GAGAK 14 sukses ditutup dengan meriah di Pesantren Darul Muttaqien pada Kamis (25/1/2024). Sebanyak 14..
25 Januari 2024

Gagak XVIII Santri Putra Digelar dengan Penuh Riang Gembira

Oleh : Darul Muttaqien
Kegiatan perlombaan kepramukaan penggalang dan penegak ditutup pada kamis (25/1/2024) dengan penuh kegembiraan, dan diumumkan bahwa Pondok Pesantren La Tansa..
24 Januari 2024

Upacara Pembukaan Kegiatan Gagak XIV Santri Putri dibuka dengan Penuh Meriah

Oleh : Darul Muttaqien
Senin (22/1/2024), Pesantren Darul Muttaqien menggelar pembukaan kegiatan Gagak XIV untuk santri putri, ada 14 pesantren/ lembaga yang ikut serta..
23 Januari 2024

Gagak XVIII Santri Putra: Ajang Memperkuat dan Memperkokoh Cita-Cita Besar Para Pemuda

Oleh : Darul Muttaqien
Gagak atau lomba keparamukaan penggalang dan penegak kembali digelar oleh Pesantren Darul Muttaqien, kegiatan tersebut sukses dilaksanakan selama 4 hari..
22 Januari 2024

800 Calon Pemimpin Masa Depan Berkumpul di Pesantren Darul Muttaqien di Ajang Gagak XVIII

Oleh : Darul Muttaqien
Senin (22/1/2024) lalu, Pesantren Darul Muttaqien gelar kegiatan Gagak ke-XVIII, kegiatan tersebut merupakan perlombaan kepramukaan penggalang dan penegak yang dihadiri..
20 Januari 2024

Galih Potensi Seni, Kreatifitas, Olahraga dan Agama Tingkat RA di Ajang AKSERA

Oleh : Darul Muttaqien
Kegiatan digelar pada sabtu (20/1) di Pesantren Darul Muttaqien dan diikuti oleh sekolah RA sekecamatan Parung. Alhamdulillah RA Darul Muttaqien..
15 Januari 2024

Kunjungan Silaturrahim Pesantren Al-Bayan Rumpin Bogor

Oleh : Darul Muttaqien
Dalam rangka peningkatan mutu pendidikan dan kualitas pelayanan di Pondok Pesantren Modern Al-Bayan IBS Rumpin Bogor, pengurus Pesantren Al-Bayan mengadakan..
26 Desember 2023

Hasil Seleksi Tahap 1 TMI Darul Muttaqien 2024-2025

Oleh : Darul Muttaqien
Berdasarkan hasil seleksi yang dilaksanakan pada hari Ahad, 24 Desember 2023 dan hasil rapat kelulusan Penerimaan Santri Baru (PSB) TMI..
18 Desember 2023

Pengumuman Hasil Seleksi Tahap ke-1 SMPIT Darul Muttaqien

Oleh : Darul Muttaqien
Berdasarkan hasil seleksi yang dilaksanakan pada hari Sabtu, 16 Desember 2023 dan hasil rapat kelulusan Penerimaan Santri Baru (PSB) SMPIT..
18 Desember 2023

Pengumuman Hasil Seleksi Tahap 1 SDIT Darul Muttaqien

Oleh : Darul Muttaqien
Berdasarkan hasil seleksi yang dilaksanakan pada hari Sabtu, 16 Desember 2023 dan hasil rapat kelulusan Penerimaan Santri Baru (PSB) SDIT..

Sekilas Darul Muttaqien

Pondok Pesantren Darul Muttaqien terletak di wilayah desa Jabon Mekar Kecamatan Parung Kabupaten Bogor Jawa Barat. Resmi didirikan pada tanggal 18 Juli 1988 M.

Agenda

01
Sep 2023
28
Agu 2023
waktu : 08:00
06
Agu 2023

Kunjungan Tamu

  • Dalam rangka peningkatan mutu pendidikan dan kualitas pelayanan di Pondok Pesantren Modern Al-Bayan IBS Rumpin Bogor, pengurus Pesantren Al-Bayan mengadakan kunjungan silaturrahim dengan pengurus Pesantren Darul Muttaqien pada Ahad (14/1) lalu. Pengurus pesantren Al-Bayan yang datang berjumlah 11 orang pendidik ini dengan akrab berbincang-bincang dengan pimpinan pesantren Darul Muttaqien, obrolan santai tentang manajemen dan pengelolaan atau pelayanan serta kurikulum pesantren disampaikan oleh pengurus Pesantren Darul Muttaqien secara bergantian. semoga dengan adanya kunjungan ini, tali silaturrahim bisa kita bisa saling terjaga untuk kemajuan kejayaan Islam, aamiin…